get app
inews
Aa Text
Read Next : 4 Tersangka Penculikan Balita di Makassar Terancam Hukuman 15 tahun Penjara

Stok Obat untuk Pasien Covid di Sulsel Mulai Terbatas

Kamis, 05 Agustus 2021 - 15:05:00 WITA
Stok Obat untuk Pasien Covid di Sulsel Mulai Terbatas
Ilustrasi pembelian obat di apotek. (Foto: Antara).

"Mungkin karena ketersediaan bahan baku, jadi banyak hal yang terkait. Jika dulu daerah minta 1.000, langsung diiyakan tetapi sekarang kita liat dulu status wilayahnya," ujarnya.

Meski begitu, Fitri menegaskan, ketersediaan obat bagi pasien Covid-19 tidak pernah kosong. Sebab gudang farmasi milik Pemprov Sulsel tetap menyiapkan buffer stock atau cadangan obat untuk antisipasi lonjakan kasus tajam.

"Kita tidak bisa kosong (stok obat) tetapi sekarang memang hati-hati mengirimkan ke daerah. Jika ada permintaan masuk, kita cek kembali seperti apa kasus COVID-19 di daerah tersebut. Karena pembagiannya harus merata sesuai status daerah," katanya.

Editor: Andi Mohammad Ikhbal

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut