Pemilu 2024 Kian Dekat, DPW Partai Perindo Sulsel Gelar Rakor Khusus Saksi TPS
Rabu, 08 November 2023 - 15:52:00 WITA
Dia pun tidak mempersoalkan bila bakal calon anggota legislatif mempersiapkan saksi sendiri. Menurutnya, justru itu lebih baik lagi. Sebab Partai Perindo Sulawesi Selatan hanya menyiapkan satu saksi per-TPS.
"Justru lebih bagus karena dapat mengamankan basis suara pemilih mereka," katanya.
Editor: Nani Suherni