Sementara pelaku MA mengatakan, seperti mendengar bisikan yang membuatnya marah. Disebutkan bahwa sang istri telah selingkuh di belakangnya.
"Memang kalau kata tetangga seperti itu. Tapi saya belum pernah lihat langsung dia selingkuh. Saya tahu dari bisikan ini," kata MA.
Sebelumnya seorang suami di Kabupaten Maros, Sulsel, tega membunuh istrinya yang sedang tidur Senin (2/11/2020) dini hari. Pelaku menganiaya korban dengan batu cobek di dapur dan memukul di bagian kepala hingga tewas.
Editor : Andi Mohammad Ikhbal
Artikel Terkait