"Panjang ularnya kurang lebih 5 meter. Dari laporan, ular ini kerap memasuki permukiman namun belum sampai ke rumah warga. Tentunya ini membahayakan lalu kami evakuasi," katanya, Senin (1/11/2021).
Dia mengimbau agar warga berhati-hati dan segera melaporkan ke petugas bila kembali melihat ada ular piton yang masuk ke permukiman. Selanjutnya ular tersebut dibawa untuk diamankan.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait