Mobil yang dikemudikan oleh Kepala Desa di Maros adu banteng dengan truk di Jalan Poros Kecamatan Bantimurung, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Jumat (28/6/2024). (Foto: Wahyu Ruslan).

Dalam rekaman video amatir terlihat bagian depan mobil Datsun berwarna silver ringsek pada bagian depan. Selain itu, bagian depan truk juga ringsek karena menghantam tialng listrik.

Kecelakaan tersebut diduga pengemudi Datsun kelelahan karena baru tiba di Indonesia usai menunaikan ibadah haji di Arab Saudi. "Kemungkinan kendaraan minibus ini kelelahan atau mengantuk karena subuhnya  baru tiba di Indonesia karena habis menunaikan ibadah haji," ucapnya.


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network