Warga sekitar bernama Tamrin mengatakan bahwa nenek Idara sudah tinggal di gubuk itu sejak 10 tahun.
"Dulunya, itu bekas kandang ayam warga dan tinggal sendiri. Apa yang saya makan saya beri dia, kasian," katanya.
Ia menyebut, sejauh ini nenek tersebut tidak pernah mendapat bantuan apapun dari pemerintah setempat.
"Sudah dilaporkan ke Pak Lurah dan Kepala Lingkungan, sudah diambil foto, kartu keluarga, tapi tidak ada bantuan sama sekali," ujarnya.
Dengan serba keterbasannya, nenek Idara pun berharap bisa mendapatkan bantuan dari pemerintah atau setidaknya dirawat di panti jompo.
Editor : Candra Setia Budi
nenek idara bekas kandang ayam nenek di sulsel tingga di bekas kandang kandang ayam nenek tinggal di kandang
Artikel Terkait