Salah satu anggota geng motor di Makassar yang jadi otak pelaku penyerangan. (Foto: Polrestabes Makassar).

Salah satu pelaku KO (18) terpaksa dilumpuhkan dengan tembakan di kaki lantaran coba kabur. Dia diduga menjadi pelaku utama pengeroyokan.

Kronologi peristiwa bermula ketika kelompok geng motor melintas TKP kemudian melakukan menyerangan dengan cara melepaskan beberapa mata busur ke arah korban. Ketika itu korban sedanga bekerja di parkiran minimarket.  Busur tersebut mengenai dada dan punggung belakang sebelah kiri korban. Seusai penyerangan, para pelaku melarikan diri.

“Warga sekitar tempat kejadian sempat melarikan korban ke Rumah Sakit Grestelina untuk mendapatkan pertolongan medis, namun nyawanya ak tertolong,” ujar Nurtjahyana, Senin (8/2/2021).

Saat dilakukan penangkapan, petugas juga mengamankan beberapa unit motor dan barang bukti berupa busur lengkap ketapelnya dari tangan para pelaku. Mereka yang telah diamankan masih dilakukan pemeriksaan, sedangkan pelaku lainnya sudah terbitkan status DPO.


Editor : Donald Karouw

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network