get app
inews
Aa Text
Read Next : Sumbawa Geger, Kucing Peliharaan Bawa Janin ke Dapur Sempat Dikira Warga Usus Ikan

Heboh Penemuan Kuburan Berisi Diduga 3 Janin di Makassar

Rabu, 14 September 2022 - 10:59:00 WITA
Heboh Penemuan Kuburan Berisi Diduga 3 Janin di Makassar
Polisi saat melakukan olah tkp ditemukannya kuburan diduga tiga janin. (Muhammad Nur Bone/iNews.id)

Kemudian, lanjutnya, ia langsung memanggil rekannya untuk membuka bungkusan itu.

"Saya lihat banyak darahnya jadi saya panggil teman-teman sekitar pukul 00.30 Wita. Tadi satu bungkus isinya tiga bungkus. Waktu saya bongkar mulai curiga karena kayaknya bukan bangkai kucing," ujarnya. 

Ia menyebut, ketiga perempuan yang mengubur itu langsung kabur dengan memggunakan sepeda motor. 

"Dia tiga orang perempuan semua, mereka berboncengan tiga," ungkapnya.
  
Kemudian, oleh warga, penemuan itu dilaporkan ke polisi. Polisi yang mendapat laporan langsung datang ke TKP dan mengamankan diduga janin tersebut.

Selain itu, polisi juga mengamankan mengamankan tiga orang wanita yang diduga membuang janin tersebut, mereka yakni berinisial IR (25), KR (23), dan IK (27).  Saat ini mereka sedang menjalani pemeriksaan di Polsek Rapoccini.

Editor: Candra Setia Budi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut