Aksi Heroik Prajurit Kostrad, Selamatkan Penumpang Kapal Coba Bunuh Diri Loncat ke Laut
Rabu, 03 April 2024 - 12:18:00 WITA
Aksi penyelamatan heroik anggota TNI AD ini pun mendapat banyak sanjungan dari netizen.
"Renangnya laju kali," tulis @najibfattah0612_
"Bagi TNI jarak segitu cuma cemilan min," tulis @dayuwardana13.
"TNI dia anggota... Mantap Pak Tentara, sigap," tulis @dwihardianoor.
"Mantap TNI. Hadir untuk rakyat," tulis @rusbiudin_tomcat99.
Editor: Donald Karouw