get app
inews
Aa Text
Read Next : Penemuan Janin di Sumbawa Gegerkan Warga, Polisi Olah TKP

11 Bayi di RSUD Andi Makkasau Parepare Lahir di Tanggal Cantik 2-2-2022

Rabu, 02 Februari 2022 - 13:31:00 WITA
11 Bayi di RSUD Andi Makkasau Parepare Lahir di Tanggal Cantik 2-2-2022
Sebanyak 11 bayi lahir di RSUD Andi Makkasau, Kota Parepare, Sulawesi Selatan, empat di antaranya secara normal dan tujuh dengan caesar, Rabu (2/2/2022). (Foto: Erwin).

PAREPARE, iNews.id - Sebanyak 11 bayi lahir di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Andi Makkasau, Kota Parepare, Sulawesi Selatan, Rabu (2/2/2022). Banyak yang menjadikan tanggal hari ini spesial karena memiliki angka yang sama dengan bulan dan tahun.

Data hingga siang ini di RS Andi Makkasau, 11 bayi yang lahir di tanggal cantik empat di antaranya secara normal dan tujuh lahir dengan caesar.

Kelahiran ini dinilai suatu yang istimewa sekaligus momen ditunggu-tunggu bagi setiap orang tua. Apalagi, di tanggal yang cantik.

"Kontraksi, alhamdulillah sampai sini (RS) lahir," ujar Rahima, salah satu ibu yang baru melahirkan.

Editor: Kurnia Illahi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut