Unggahan ini ramai dikomentari netizen yang ikut iba dengan korban. Mereka juga tak menyangka ada orang yang tega menipu pelaku usaha kecil.
"Jangan mudah tertipu dengan harga gak wajar," tulis @callmepiraa.
"Jahat banget nipu orang," tulis @crdfbasss.
"Perkiraan ukuran jerigen 35L dikali 2 jadi 70L. Harga yang dibayar 700.000. murahnya darimana? Seakan² masih harga 10k per L," tulis @noesantarasatu.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait