Pelaku persekusi terhadap gadis SMA di Kota Palopo, Sulawesi Selatan diperiksa polisi. (Foto: Nasruddin Rubak)

Polisi sempat terlibat kejar-kejaran dengan salah satu pelaku yang berupaya kabur dari proses penangkapan

Di hadapan polisi, pelaku utama mengaku merencanakan penganiayaan dengan melibatkan teman-temannya karena cemburu kekasihnya sudah mulai berpaling ke korban.

“Setelah itu dilakukan penangkapan karena korbannya sudah ada laporannya di Polres. Setelah dilakukan penangkapan yang bersangkutan mengakui perbuatannya. Dia melakukan penganiayaan korban dengan alasan cemburu,” katanya.

“Korban ini menurut pelaku mengambil pacarnya sehingga dia amankan korban lalu dikeroyok seperti itu,” lanjutnya. 

Polisi masih terus mendalami keterlibatan pelaku lainnya berdasarkan rekaman video viral tersebut.


Editor : Dita Angga Rusiana

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network