Tim SAR gabungan mengevakuasi warga yang terjebak banjir di Kabupaten Luwu, Sulsel. Bencana itu juga melanda lima kabupaten di provinsi tersebut, Jumat (3/5/2024). (Foto: MPI)

"Hari ini (3/5/2024) kami melakukan evakuasi dengan menurunkan 27 orang personil, baik itu dari Kantor SAR Makassar, Pos SAR Bone, Unit Siaga Sar Masamba, Palopo, Parepare,” katanya.

Mexianus mengatakan, Rescuer Basarnas Makassar bergabung dengan Unit Siaga SAR Parepare dengan berfokus di Kabupaten Sidrap, Pos SAR Bone berfokus di Kabupaten Wajo, Unit Siaga SAR Masamba dan Palopo, berfokus di Kabupaten Luwu, Kecamatan Suli dan Kera.

"Hingga saat ini, dari ketiga kabupaten tersebut, data yang kami peroleh, bahwa 91 orang selamat, 7 meninggal dunia dan dalam pencarian masih dalan pendataan,” ucapnya.


Editor : Kastolani Marzuki

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network