Video Ratusan Mahasiswa Dievakuasi usai Terjebak Longsor 3 Hari di Pegunungan Andulan Luwu

LUWU, iNews.id - Ratusan mahasiswa berhasil dievakuasi setelah terjebak selama tiga hari di Pegunungan Andulan, Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan, akibat banjir dan tanah longsor. Evakuasi berjalan dramatis karena medan yang berat dan lumpur tebal.


Editor : Dani M Dahwilani

Bagikan Artikel: