WAJO, iNews.id - Seorang pria ditemukan tewas terbungkus kasur. Kejadian terjadi di rumahnya di Jalan Sungai Cenranae, Sengkang, Wajo, Sulawesi Selatan (Sulsel). Belum diketahui pasti penyebab korban tewas.
Diduga korban terinfeksi Covid-19. Petugas kesehatan mengevakuasi korban dengan APD lengkap.
Korban dimakamkan dengan standar protokol Covid-19. Berikut video selengkapnya.
Editor : Dani Dahwilani
TAG :
penemuan mayat
COVID-19
Bagikan Artikel: