Presiden Jokowi Resmikan Bendungan Karalloe di Gowa, Mampu Mengairi 7.000 Hektare Lahan

GOWA, iNews.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Bendungan Karalloe di Gowa, Sulsel, Selasa (23/11/2021). Pembangunan bendungan ini menghabiskan anggaran sebesar Rp1,27 triliun.

Bendungan Karalloe bisa mengairi 7.000 hektare lahan pertanian di Kabupaten Jeneponto.


Editor : Dani M Dahwilani

Bagikan Artikel: