Aksi Penyerangan dan Pembegalan Marak di Makassar, Ternyata Ini Motifnya

MAKASSAR, iNews.id - Teror penyerangan disertai pembegalan di Makassar, Sulawesi Selatan, semakin merajalela. Pelaku berjumlah 9 orang menyerang warga dengan sajam dan busur panah.

Polisi menduga motif penyerangan disertai pembegalan dipicu aksi balas dendam. Polisi telah mengantongi identitas pelaku dan sedang melakukan pengejaran.


Editor : Wahyu Triyogo

Bagikan Artikel: